Mengenal Fiestaphoria
Fiestaphoria adalah event pesta pelajar dan pemuda dalam menyambut musim liburan
dengan berbagi energi positif lewat konser musik, lomba lari, dan ajang pemilihan bakat
terbesar se-Ajatappareng di Sulawesi Selatan.
Apa saja rangkaian event Fiestaphoria?
Rangkaian event Fiestaphoria:
1. Fiestaphoria Road to School
2. Exkulphoria
3. Fiestaphorun
4. Zumbaphoria
5. Fiestaphoria Live in Concert
1. Fiestaphoria live in concert
Konser musik Fiestaphoria menjadi konser musik pelajar dan pemuda yang
menghadirkan line up skala nasional dengan target penonton terbanyak,10 ribu
orang se-Ajatappareng Sulawesi selatan, Namun demikian, harga tiket akan sangat
terjangkau
2. Fiestaphorun
Kencangkan tali sepatumu! Berlari bersama 2499 orang yang membawa energi baru
dalam gelombang positif (positive vibes) untuk dibagikan!
3. Exkulphoria
1000 pelajar akan menjadi bagian dalam ajang pencarian bakat kolektif dalam satu
karya mereka akan tampil dalam waktu 15 menit per timmusi. Sang juara akan
didaulat tampil di panggung Fiestaphoria pada malam puncak konser musik
4. Zumbaphoria
500 pesenam akan menambah semaraknya Fiestaphoria. Bukan hanya bersenam,
tapi juga menantikan undian doorprize untuk dibawa pulang
5. Fiestaphoria Road to School
Aksi baik dalam bentuk workshop industri kreatif yang yang dikemas di beberapa
SMA/SMK merupakan prolog dari fiestaphoria